Aplikasi Untuk Belajar Mengetik 10 Jari


Belajar Mengetik 10 Jari - Cara agar bisa mengetik dengan cepat atau tips dan trick belajar mengetik 10 jari dengan cepat - Bisa mengetik/menulis di komputer/laptop memang menjadi kebanggaan tersendiri, karena dengan mempunyai keterampilan mengetik kita akan mudah dalam urusan kerja atau pun urusan lainnya. Tapi banyak orang yang bingung bagaimana mereka bisa belajar sehingga mereka bisa mengetik dengan cepat. Padahal selain bisa memudahkan kita dalam urusan kerja, mengetik cepat juga bisa mengasah otak kita (Baca: cara mengasah otak). Nah, kali ini saya kan berbagi tips agar bisa mengetik dengan cepat menggunakan 10 jari. Tetapi apakah semua orang bisa dengan cepat mempelajari cara mengetik dengan 10 jari? Banyak kelebihan yang akan kita dapatkan jika kita mengetik suatu tulisan artikel dengan metode 10 jari tersebut, antara lain :
  • Waktu penulisan akan lebih cepat,
  • Tanpa melihat huruf per huruf pada keyboard kita sudah hafal tempatnya,hampir kita hanya melihat pada layar monitor saja
  • Memperkerjakan semua 10 jari tangan secara bergantian
Berikut ini cara agar bisa mengetik dengan cepat, bahkan kalian tidak perlu untuk kursus mengetik dalam menguasainya.

Langkah 1
Anda harus menggunakan software berikut untuk membantu menuntun anda dalam belajar mengetik, download disini untuk mendapatkan softwarenya. Kemudian install software tersebut.


Langkah 2
Buka program dan tuliskan nama anda dan pilih jenis tampilan

belajar mengetik dengan cepat1


Langkah 3
Kemudian tekan tombol Start untuk memulai

belajar mengetik dengan cepat2


Langkah 4
Sebelum anda memulai untuk mengetik, maka bisa anda gunakan contoh text ( file txt ) dari yang sudah disediakan ( file contoh ), atau bahkan anda menulis sendiri terlebih dahulu.

belajar mengetik dengan cepat1=3


Langkah 5
Selanjutnya anda dapat segera mengetikkan kata-kata yang ditujukkan.
belajar mengetik dengan cepat4

Nah, mudah kan sobat? Oke, sekian dulu posting mengenai belajar mengetik 10 jari ini. 

Semoga bermanfaat !!!

0 Response to "Aplikasi Untuk Belajar Mengetik 10 Jari"

Post a Comment